Skip to main content

Icon Facebook Marketplace Hilang dan Tidak Bisa di Akses

Icon Facebook Marketplace Hilang dan Tidak Bisa di Akses


Belum tahu bisa mengakses masuk ke dalam Facebook Marketplace karena tidak menemukan simbol atau icon untuk membuka. Tidak sedikit pengguna sosial media ini membahas tentang cara membuka halaman khusus tempat jual beli.

Tentu saja akan menjadi hal yang menjengkelkan apabila melihat teman atau orang lain bisa membuka dan berjualan di sana, tapi kita malah menjadi salah satu pemilik akun yang tidak bisa mengaksesnya.

Namun bagaimana kalau benar akun kita tidak bisa membukanya dan bahkan tidak menemukan icon tersebut?

Sebelum itu kita bisa memastikan bisa masuk halaman jual beli Facebook atau tidak melalui link ini "link menuju Facebook Marketplace".

Kalau bisa membukanya maka akun Facebook kita tidak bermasalah untuk layanan tersebut. 

Namun bila sebaliknya coba lakukan request peninjauan ulang oleh Facebook, durasi proses peninjauan tidak bisa dipastikan.

Bisa akses Facebook Marketplace tapi icon shortcut hilang

Apabila masalah ini yang di hadapi, maka solusinya sedikit merepotkan yaitu membuka halaman dari icon 3 bar kemudian carilah tombol marketplace di sana.

Tulisan marketplace masih tidak terlihat coba klik "Lihat Selengkapnya" atau "See More".

Cara Mencari Icon Facebook Marketplace Hilang

Perhatikan gambar penjelas di atas, kita bisa mencari tombol menuju marketplace melalui menu profile.

Seharusnya marketplace tersedia bagi semua akun yang terdaftar resmi di Facebook, namun yang jadi masalah bisa atau tidak masuk ke dalam halaman jual beli tersebut.

Baca juga : Beberapa penyebab Facebook Marketplace tidak bisa di akses
 

Kesimpulan

Sebenarnya pokok permasalah adalah bisa atau tidaknya kita mengakses halaman jual beli itu. 

Selama tidak ada pelanggaran kebijakan saat menggunakan Facebook Marketplace seharusnya proses peninjauan juga akan berhasil bahkan tidak akan terjadi penutupan akses.

Jadi apabila akun kita sudah bisa menggunakan layanannya, maka gunakan secara bijak dan ikuti peraturan jual beli yang berlaku di Facebook.

Artikel ini ditulis oleh : 

Comments

Popular posts from this blog

Cara Ganti DNS di Windows 11 untuk Membuka Situs Terblokir

Cara Menghilangkan Login di CorelDraw X8

Cara Mengetahui Lokasi Foto

Cara Memunculkan My Computer di Windows 10

Situs Cek Nama Domain dan Akun Sosial Media

Cara Memunculkan Shortcut Icon This PC dan Control Panel di Windows 11

Memahami Nomor Kode Penamaan Prosesor Intel

5 Situs Online Gratis Analisa Tren Tagar Hashtag Instagram

Penjual Akun dan Jasa Fake Order Marketplace Lokal Indonesia